Dengan kedalaman teknik, komunikasi lapangan yang baik, serta pembacaan permainan lawan yang cepat, pasangan ini menunjukkan mereka bukan sekadar pelapis, melainkan calon juara masa depan.

27 menit kemenangan, bukan hanya mencerminkan keunggulan fisik dan teknik, tapi juga kematangan strategi yang semakin matang. Bila performa ini terus berlanjut, bukan tidak mungkin Lanny/Fadia akan menjadi tumpuan utama tim Merah Putih di ajang besar seperti Kejuaraan Dunia atau Olimpiade mendatang.

Tetap Terhubung Dengan Kami:
Laporkan Ikuti Kami Subscribe

CATATAN REDAKSI: Apabila Ada Pihak Yang Merasa Dirugikan Dan /Atau Keberatan Dengan Penayangan Artikel Dan /Atau Berita Tersebut Diatas, Anda Dapat Mengirimkan Artikel Dan /Atau Berita Berisi Sanggahan Dan /Atau Koreksi Kepada Redaksi Kami Laporkan,
Sebagaimana Diatur Dalam Pasal (1) Ayat (11) Dan (12) Undang-Undang Nomor 40 Tahun 1999 Tentang Pers.