FK,London – Liverpool tinggal selangkah lagi untuk mengangkat trofi Premier League musim 2024/2025. Kemenangan di laga berikutnya akan memastikan mereka keluar sebagai juara resmi kasta tertinggi Liga Inggris, menutup musim dengan dominasi luar biasa di bawah arahan manajer anyar mereka.
Sementara itu, Arsenal harus kembali puas sebagai runner-up. The Gunners secara resmi mencatatkan sejarah sebagai klub pertama yang tiga kali beruntun finis di posisi kedua dalam dua periode berbeda: (1999, 2000, 2001) dan kini kembali mengulangnya di era modern (2023, 2024, 2025).
Momen ini menjadi sorotan tajam di media sosial, terutama setelah unggahan resmi dari One Football yang merangkum fakta mengejutkan ini.
Liverpool berpeluang mengakhiri penantian gelar liga sejak musim terakhir mereka menjadi juara, dengan performa konsisten dari para pemain kunci seperti Salah, Trent, dan Luis diaz.
Tetap Terhubung Dengan Kami:



CATATAN REDAKSI: Apabila Ada Pihak Yang Merasa Dirugikan Dan /Atau Keberatan Dengan Penayangan Artikel Dan /Atau Berita Tersebut Diatas, Anda Dapat Mengirimkan Artikel Dan /Atau Berita Berisi Sanggahan Dan /Atau Koreksi Kepada Redaksi Kami Laporkan,
Sebagaimana Diatur Dalam Pasal (1) Ayat (11) Dan (12) Undang-Undang Nomor 40 Tahun 1999 Tentang Pers.